Bangun Pemudi Pemuda” karya Alfred Simanjuntak dan “Indonesia Jaya” karya Liliana Tanoesoedibjo adalah lagu-lagu yang dibawakan oleh Ilham Band, team PCTA SMAN 1 Tenggarong dalam ajang Lomba Cover Lagu dengan Tema: Kemerdekaan dalam rangka merayakan hari Kemerdekaan RI ke 75 tahun 2020. Dengan penyelenggara lomba adalah PCTA Kalimantan Timur.

Team PCTA SMAN 1 Tenggarong tahun 2020 yang terdiri dari : M. Panji Himawan, Ilham Prayoga, Renaldi, Ikhwan Sarjono, Rayhan Hakim Putra, M. al Ghifari, Diyki Setiawan, Aji Salsa Fahria, dan M. Al Fitho Hariadi

Dalam membawakan kedua lagu tersebut, team PCTA SMAN 1 Tenggarong, membawakannya dengan kreasi dan gaya mereka sendiri, sebagai anak muda Indonesia yang kreatif pada masa kini. Dengan kreasi dan cara team PCTA SMAN 1 Tenggarong akhirnya meraih juara 3 Lomba Cover Lagu tingkat Propinsi Kalimantan Timur yang diadakan oleh PCTA Kalimantan Timur, dengan tema Kemerdekaan. Selamat kepada team PCTA SMAN 1 Tenggarong, dan terima kasih kepada pembina PCTA SMAN 1 Tenggarog, ibu Dra. Jiati, M.Pd yang telah memberikan bimbingan serta motivasi kepada para generasi muda bangsa kita. Juga terima kasih kepada Kepala SMAN 1 Tenggarong, bapak H. Asran, M.Pd, yang telah memberikan dukungan dan motivasi kepada siswa siswi SMA Negeri 1 Tenggarong, agar terus berprestasi mengembangkan talenta yang ada pada diri siswa. Walaupun pada masa pandemi COVID 2019.

Team yang terdiri dari :